Pengaruh Terapi Kombinasi Murottal dan Zikir terhadap Kualitas Tidur Pasien Tuberculosis

Waryati, Nofi Sri (2024) Pengaruh Terapi Kombinasi Murottal dan Zikir terhadap Kualitas Tidur Pasien Tuberculosis. Skripsi thesis, Universitas Bhamada Slawi.

[img] Text
BAB 1_C1122017 - Novi Ivon.pdf

Download (338kB)
[img] Text
BAB 2_C1122017 - Novi Ivon.pdf

Download (496kB)
[img] Text
BAB 3_C1122017 - Novi Ivon.pdf

Download (444kB)
[img] Text
DAFTAR PUSTAKA_C1122017 - Novi Ivon.pdf

Download (246kB)
[img] Text
C1122017_NOFI SRI WARYATI_SKRIPSI - Novi Ivon.pdf
Restricted to Registered users only

Download (2MB) | Request a copy

Abstract

Penderita tuberkulosis sering mengalami keluhan seperti sulit tidur atau sering terbangun pada tengah malam sehingga pasien mengalami penurunan kualitas tidur. Penatalaksanaan non farmakologi untuk masalah kualitas tidur adalah dengan menggunakan terapi murottal dan zikir. Kombinasi murottal dan zikir merupakan pilihan yang tepat untuk mengatasi masalah tidur. Penelitian ini menggunakan jenis penelitian kuantitatif dengan Quasi Experiment Design melalui rancangan One Group Pre test Pos test Design. Populasi dalam penelitian ini adalah pasien TB yang di rawat di RS Mitra Siaga Tarub dengan jumlah 36 responden yang diambil menggunakan teknik accidental sampling. Metode analisa bivariat paired sample t-test didapatkan nilai p value 0,000 < 0,05 yang artinya terdapat pengaruh terapi kombinasi murottal dan zikir terhadap kualitas tidur pasien TB. Diharapkan terapi ini dilaksanakan oleh responden dan dapat dijadikan solusi untuk pasien TB untuk mendapatkan kualitas tidur yang baik.

Item Type: Thesis (Skripsi)
Additional Information: NIM : C1122017
Uncontrolled Keywords: Tuberkulosis; Kualitas tidur; Murottal; Zikir
Subjects: R Medicine > RT Nursing
Divisions: Fakultas Ilmu Kesehatan > S1 Ilmu Keperawatan
Depositing User: Pustakawan Editor Bhamada
Date Deposited: 11 Dec 2024 02:52
Last Modified: 11 Dec 2024 02:52
URI: http://repository.bhamada.ac.id/id/eprint/642

Actions (login required)

View Item View Item