Septiani, Variska Nawang Wulan (2023) Hubungan Aktivitas Senam Prolansia dengan Kadar Gula Darah pada Penderita Diabetes Melitus Tipe 2 di Pukesmas Pangkah. Skripsi thesis, Universitas Bhamada Slawi.
![]() |
Text
VARISKA NAWANG WULAN SEPTIANI (C1019101) SKRIPSI.pdf - Other Restricted to Repository staff only Download (2MB) | Request a copy |
Abstract
Diabetes mellitus adalah penyebab terbesar kematian di seluruh dunia, karena diabetes telah menjadi masalah kesehatan dan penyakit yang meluas di masyarakat dan Indones satu-satunya negara dari Asia Tenggara yang masuk dalam daftar dengan 10,7 juta penderita. Salah satu upaya yang dapat dilakukan untuk menurunkan kadar gula darah yaitu dengan melakukan senam prolanis. Senam prolanis sebaiknya dilakukan secara rutin dengan tiga kali dalam satu bulan. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui hubungan aktifitas senam prolanis dengan kadar gula darah pada penderita diabetes melitus tipe 2 dipuskesmas Pangkah. Jenis penelitian kuantitatif menggunakan rancangan penelitian korelasion dengan pendekatan cross sectional. Sampel dalam penelitian ini sebanyak 50 responden dengan teknik random sampling, menggunakan mekanisme pengocokan. Hasil uji Chi-Square menunjukkan hasil p value 0,001 (<0,05) yang artinya ada hubungan antara aktifitas senam prolanis dengan kadar gula darah pada penderita diabetes melitus tipe 2 di Puskesmas Pangkah. Bagi penderita diabetes melitus tiep 2 diharpakan rutin dalam mengikuti kegiatan senam prolanis untuk mengotrol kadar gula darah.
Item Type: | Thesis (Skripsi) |
---|---|
Additional Information: | NIM : C1019101 |
Uncontrolled Keywords: | Senam prolanis., Kadar gula darah., Diabetes Melitus Tipe 2 |
Subjects: | R Medicine > RT Nursing |
Divisions: | Fakultas Ilmu Kesehatan > S1 Ilmu Keperawatan |
Depositing User: | Pustakawan Editor Bhamada |
Date Deposited: | 30 Jan 2024 06:50 |
Last Modified: | 30 Jan 2024 06:50 |
URI: | http://repository.bhamada.ac.id/id/eprint/116 |
Actions (login required)
![]() |
View Item |