Sari, Nimas Ganda (2024) Hubungan Aktivitas Fisik dengan Kejadian Dismenore di Desa Tanjungsari Kecamatan Wanasari Kabupaten Brebes. Skripsi thesis, Universitas Bhamada Slawi.
![]() |
Text
BAB 1_C1020083 - Nimas Ganda sari.pdf Download (152kB) |
![]() |
Text
BAB 2_C1020083 - Nimas Ganda sari.pdf Download (231kB) |
![]() |
Text
BAB 3_C1020083 - Nimas Ganda sari.pdf Download (277kB) |
![]() |
Text
DAFTAR PUSTAKA_C1020083 - Nimas Ganda sari.pdf Download (204kB) |
![]() |
Text
SKRIPSI_NIMAS GANDA SARI_C1020083 - Nimas Ganda sari.pdf Restricted to Registered users only Download (3MB) | Request a copy |
Abstract
Dismenore menjadi salah satu masalah menstruasi yang paling sering dialami oleh remaja. Dismenore dibagi menjadi Dismenore primer dan sekunder. Dismenore primer terjadi tanpa disertai patologi organ pelvik. Aktivitas fisik menjadi salah satu faktor risiko terjadinya Dismonore primer. Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis hubungan aktivitas fisik dengan kejadian dismenore di Desa Tanjungsari Kecamatan Wanasari Kabupaten Brebes. Penelitian ini menggunakan metode desain deskriptif korelasi dengan pendekatan cross- sectional. Sampel penelitian ini adalah 78 responden dengan teknik pengambilan sampel Simple random sampling. Berdasarkan hasil analisis korelasi dengan menggunakan uji chi square dan nilai p value 0,000 < 0,05, sehingga dapat disimpulkan bahwa terdapat hubungan antara aktivitas fisik dengan kejadian dismenore di Desa Tanjungsari Kecamatan Wanasari Kabupaten Brebes. Hasil penelitian mayoritas aktivitas fisik remaja pada kategori sedang (69,2%) dan mayoritas remaja yang mengalami kejadian dismenore (64,1%). Hasil penelitian ini diharapkan remaja yang memiliki aktivitas fisik rendah lebih ditingkatkan lagi dalam beraktivitas dan diberi pendidikan kesehatan tentang pentingnya aktivitas fisik dalam mengelola dismenore demi mencegah kejadian dismenore.
Item Type: | Thesis (Skripsi) |
---|---|
Additional Information: | NIM : C1020083 |
Uncontrolled Keywords: | Aktifitas Fisik, Dismenore |
Subjects: | R Medicine > RT Nursing |
Divisions: | Fakultas Ilmu Kesehatan > S1 Ilmu Keperawatan |
Depositing User: | Pustakawan Editor Bhamada |
Date Deposited: | 11 Dec 2024 02:26 |
Last Modified: | 11 Dec 2024 02:26 |
URI: | http://repository.bhamada.ac.id/id/eprint/639 |
Actions (login required)
![]() |
View Item |