Maulidiani, Anisa Nur (2022) Hubungan Perlaku Cuci Tangan Pakai Sabun dengan Kejadian Diare pada Anak Usia Sekolah di SD Negeri 07 Brebes. Skripsi thesis, Universitas Bhamada Slawi.
![]() |
Text
A_ ANISA NUR M.pdf - Other Restricted to Repository staff only Download (2MB) | Request a copy |
Abstract
Diare merupakan penyakit yang menjadi masalah kesehatan masyarakat di negara berkembang seperti di Indonesia. Kasus diare pada anak usia 6-12 tahun di puskesmas brebes mencapai 18,90% pada tahun 2018 jumlah kasus diare mencapai 24,69%. Untuk mengurangi risiko diare perlu dengan cuci tangan yang benar dengan menggunakan sabun tanpa kandungan anti mikroba meliputi seluruh permukaan tangan dan membilas dengan air mengalir serta keringkan secara keseluruhan menggunakan handuk maupun tisu. Jenis penelitian yang digunakan untuk desain penelitian ini adalah koresional dengan model pendekatan cross sectional, penelitian ini menggunakan teknik total sampling. Oleh karena itu penelitian ini bertujuan untuk mengidentifikasi hubungan perilaku cuci tangan pakai sabun dengan kejadian diare pada anak usia sekolah di SD Negeri 07 Brebes dengan melakukan pengukuran sekali. Berdasarkan uji Chi square didapatkan 0,000 < 0,05 yang artinya ada hubungan antara perilaku cuci tangan pakai sabun dengan kejadian diare pada anak usia sekolah di SD Negeri 07 Brebes. Berdasarkan penelitian ini diharapkan seorang anak harus melakukan cuci tangan yang baik dan benar sesuai prosedur enam langkah serta menggunakan sabun atau antiseptik agar dapat mencegah terjadinya diare, karena anak sekolah sangat rentan terhadap penyakit.
Item Type: | Thesis (Skripsi) |
---|---|
Additional Information: | NIM : C1018006 |
Uncontrolled Keywords: | Perilaku cuci tangan, kejadian diare |
Subjects: | R Medicine > RT Nursing |
Divisions: | Fakultas Ilmu Kesehatan > S1 Ilmu Keperawatan |
Depositing User: | Pustakawan Editor Bhamada |
Date Deposited: | 02 Feb 2024 03:19 |
Last Modified: | 02 Feb 2024 03:19 |
URI: | http://repository.bhamada.ac.id/id/eprint/148 |
Actions (login required)
![]() |
View Item |