Lestari, Ajeng (2022) Hubungan Aktivitas Fisik dengan Risiko Jatuh pada Lansia di Desa Lansia di Desa Dukuhlo Kecamatan Lebaksiu Kabupaten Tegal. Skripsi thesis, Universitas Bhamada Slawi.
![]() |
Text
A_Ajeng Lestari_C1018002_Skripsi.pdf - Other Restricted to Repository staff only Download (3MB) | Request a copy |
Abstract
Prevalensi jatuh pada lansia menunjukan peningkatan. Satu dari tiga lansia berusia 65 tahun keatas mengalami jatuh. Faktor risiko jatuh pada lansia disebabkan salah satu faktornya adalah aktivitas fisik. Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis hubungan aktivitas fisik dengan risiko jatuh pada lansia di Desa Dukuhlo. Penelitian ini menggunakan rancangan deskriptif korelasional dengan pendekatan cross sectional. Sampel dalam penelitian ini sebanyak 84 responden yang diambil dengan teknik purposive sampling. Berdasarkan hasil uji chi-square didapatkan p value 0,020 < 0,05, sehingga dapat disimpulkan bahwa ada hubungan antara aktivitas fisik dengan risiko jatuh pada lansia di Desa Dukuhlo. Maka dari itu lansia diharapkan tetap melakukan aktivitas fisik sesuai kemampuan untuk menghindari risiko jatuh.
Item Type: | Thesis (Skripsi) |
---|---|
Additional Information: | NIM : C1018002 |
Uncontrolled Keywords: | Aktivitas fisik, Risiko jatuh, Lansia |
Subjects: | R Medicine > RT Nursing |
Divisions: | Fakultas Ilmu Kesehatan > S1 Ilmu Keperawatan |
Depositing User: | Pustakawan Editor Bhamada |
Date Deposited: | 02 Feb 2024 02:38 |
Last Modified: | 02 Feb 2024 02:38 |
URI: | http://repository.bhamada.ac.id/id/eprint/145 |
Actions (login required)
![]() |
View Item |